Team Arsenal Setuju Adanya Pemotongan Gaji Hingga 13%

Klub besar di Premier League, Arsenal mengumumkan bahwa pemain, pelatih, dan staf mereka sudah menyepakati kebijakan pemotongan gaji sebesar 12,5 persen.
Bahwa Premier League ditunda hingga waktu yang tidak ditentukan karena pandemi corona. Sehingga pemasukan klub berkurang drastis akibat pandemi ini.
Dalam imbauan resmi mereka, Premier League meminta kebesaran hati semua pemain agar gaji mereka dipotong hingga maksimal 30%. Langkah ini diambil demi meringankan beban keuangan klub.

Belum Semua Pemain Setuju
Sejak beberapa hari lalu manajemen Arsenal memang telah menggelar negosiasi dengan para pemain terkait kebijakan ini. Beberapa pemain awalnya memberikan penolakan.
Namun, setelah menerima nasihat dari Mikel Arteta, mayoritas anggota skuad The Gunners akhirnya menyetujuinya dan kini pihak klub juga secara resmi mengumumkan kebijakan ini kepada publik.
Karena itu, Arsenal sekarang masih terus melanjutkan negosiasi secara individual dengan beberapa pemain yang masih belum menyetujui kebijakan pemotongan gaji ini.

Comments

Popular posts from this blog

Alasan MU Susah Mengalahkan Norwich?

Dybala Bakal Lebih Mudah Jika Ada CR7 dan Higuain

Pogba Dinilai Seperti Benalu di MU!